Open top menu

Favicon1
Dalam rangka memperingati hari jadi Kota Kudus yang ke-463, hari Selasa 25 September 2012 SMP 4 Bae Kudus ikut serta partisipasi dalam kegiatan Karnaval Budaya di Kabupaten Kudus, dengan menampilkan kesenian jaran kepang. Tema yang disuguhkan SMP 4 Bae Kudus yaitu " Melestarikan Jaran Kepang sebagai budaya daerah, untuk menjadikan kota Kudus lebih semarak " Peserta yang mengikuti karnaval berjumlah 143 orang dengan formasi sebagai berikut : Spanduk, pakaian adat kudus, bendera merah putih, bendera Osis, jaran kepang, warok, putri reog, kembar mayang, putri kebaya, grup pencaksilat, kembar mayang, satrio kembar, guru.
Favicon1
Tagged
Different Themes
Written by Lovely

Aenean quis feugiat elit. Quisque ultricies sollicitudin ante ut venenatis. Nulla dapibus placerat faucibus. Aenean quis leo non neque ultrices scelerisque. Nullam nec vulputate velit. Etiam fermentum turpis at magna tristique interdum.

2 komentar:

  1. nice ... teruskan dan kembangkan lebih semarak lagi

    BalasHapus
  2. Wah, blognya bagus dek... terus lanjutkan berkarya

    BalasHapus